Sabtu, 21 September 2013

Cara mengatasi pemberitahuan Warning: property image_url, blogid, postid is not part schema

Biasanya Warning: property image_url, blogid, postid is not part schema terjadi karena kita menggunakan template lama atau klasik. Atau kita telah menambahkan Author Rich Snippet Google Plus pada blog. Awalnya mungkin anda tidak mengetahui kesalahan Warning: property image_url, blogid, postid is not part schema ini, namun ketika anda menggunakan alat penguji data terstruktur atau testing rich snippet di Google Webmaster Tool masalah ini bisa terdeteksi.

Berikut cara mengatasi pemberitahuan warning : property image_url, blogid, postid is not part schema :


1. Logging Blog >> Template >> Edit HTML
2. Cari kode dibawah ini, jika ketemu hapus image_url

<meta expr:content='data:post.thumbnailUrl' itemprop='image_url'/>


hingga menjadi seperti kode dibawah ini :

<meta expr:content='data:post.thumbnailUrl' itemprop=''/>

3. kmudian cari kode dibawah ini, setelah ketemu hapus semua kodenya.

<meta expr:content='data:blog.blogId' itemprop='blogId'/>
<meta expr:content='data:post.id' itemprop='postId'/>

4. sekarang cek pada alat penguji data terstruktur atau testing rich snippet di Google Webmaster Tool anda.

Baca juga masalah setelah pemasangan  Author Rich Snippet Google Plus yaitu  Mengatasi Missing Required Field "updated" pada Rich Snippet Testing Tool

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

mohon memberi komentar dengan bahasa baku dan sopan.